Rabu, 28 Januari 2015

Kampanye militer, sejarah dan pengertiannya

TNI Pernah melaksanakan dua kali kampanye militer :
Ops Trikora 1963=Komando mandala
Ops Seroja 1975=Komando kampanye komodo.

Kampanye militer terdiri dari rangkaian operasi :

Intelijen.
Linud.
Amphibi.
Pendaratan Administrasi.
Udara (gabungan & mandiri).
Laut.
Kemanusiaan(op pengendalian penduduk / non combatan evacution operation)

Kampanye militer merupakan rangkaian beberapa ops gabungan yang dilaksanakan secara berurutan, serentak, utk mencapai sasaran strategis dan operasi pd ruang & waktu yg ditentukan serta melibatkn komando permanen dan komando non permanen/bentukan, bertujuan utk menanggulangi setiap ancaman nyata.

Strategi raya/nasional(Grand/national strategy) adalah:

ilmu & seni utk memberdayakan & mengguna kan slruh kekuatan nasional dlm rangka me menangkan perang.

Strategi nasional berisi strategi :
1. Diplomasi.
2. Ekonomi.
3. Militer.
Dan strategi lainnya yg digunakn utk mencapai sasaran berupa cita-cita nasional, tujuan nasional dan kepentingan nasional.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar